Posts

Showing posts from December, 2016

FREKUENSI JAK TV TERBARU

Image
Jak TV merupakan stasiun Televisi yang berasal dari Daerah Khusus Ibukota Jakarta. Channel ini menyiarkan beragam informasi dan tayangan yang informatif seperti berita terbaru, berita terhangat, acara hiburan dan lain sebagainya. Jak TV pada tahun ini mengambil gebrakan dengan membeli hak siar Serie A liga Italia sehingga para pecinta sepakbola dapat menyaksikan Liga Italia (Serie A) di layar televisinya. Tayangan Serie A itu sendiri dapat anda saksikan secara FTA. Jak Tv  tergabung di transponder dengan beberapa channel seperti Metro TV , NHK World dll. Untuk dapat menyaksikan Channel ini, Parabola anda harus mengarah ke Satelit Palapa D dan Format Jak TV masih berformat Mpeg2 dengan kualitas gambar Standar Definition. Berikut Kami Informasikan Frekuensi Jak tv terbaru : Satelit Frekuensi Polaritas Symbol Rate Format Nama Channel Palapa D 4080 Horizontal 28125 Mpeg2 Jak TV Demkian Frekuensi Jak T

BISS KEY KBS WORLD INDONESIA TERBARU DI SATELIT TELKOM 1

Image
KBS World Indonesia seperti yang sudah saya bahas sebelumnya diacak menggunakan acakan Bisskey, tentunya anda harus menginput bisskey tersebut untuk dapat menyaksikan acara tersebut. Baca juga Frekuensi KBS World Indonesia Terbaru Untungnya, KBS World Indonesia di satelit Telkom 1 jarang mengalami pergantian key, sehingga menguntungkan kita agar tak repot mengganti key baru Berikut Bisskey KBS World Indonesia Terbaru A3 B2 C1 16 D6 E5 F4 CC Demikian Informasi yang dapat kami sampaikan :)

FREKUENSI KBS WORLD INDONESIA TERBARU

Image
KBS World merupakan siaran televisi hiburan yang berasal dari Negeri Ginseng, Korea Selatan. KBS World Indonesia menyiarkan berbagai macam acara hiburan dari Korea Selatan mulai dari artis K-Pop, Drama Korea, serba - serbi kehidupan di Korea Selatan dan lain sebagainya. Baca juga Bisskey KBS World Indonesia Terbaru Channel KBS World Indonesia dapat anda saksikan melalui parabola biasa di satelit Telkom 1 dan untuk menerima siaran ini diperlukan minimal Receiver Mpeg4. Channel ini diacak menggunakan acakan bisskey sehingga receiver anda harus support acakan tersebut. Berikut kami Informasikan Frekuensi KBS World Indonesia Terbaru Satelit Frekuensi Polaritas Symbol Rate Format Nama Channel Telkom 1 3970 Horizontal 2100 Mpeg4 KBS World Demikian Informasi yang dapat kami sampaikan :)

FREKUENSI TVRI NASIONAL TERBARU

Image
Televisi Republik Indonesia atau biasa disingkat TVRI merupakan stasiun TV Nasional dan yang pertama hadir di layar kaca di Indonesia. TVRI sendiri mempunyai cerita yang panjang dalam sejarah pertelevisian di Indonesia. TVRI pada jaman Orde Baru menjadi satu - satunya tontonan masyarakat pada saat itu, sehingga membawa kenangan tersendiri bagi para pemirsa yang pernah mengalaminya. TVRI di era sekarang masih dicap sebagai TV yang sudah usang dan acara yang membosankan. Namun gebrakan yang dilakukan TVRI akhir - akhir ini menunjukkan bawa TVRI ingin lebih serius lagi bersaing dengan Televisi milik swasta. Acara Indonesia Malam di TVRI TVRI Nasional hadir di Satelit Palapa D dengan format Mpeg2 dengan kualitas gambar Standart Definition Dengan ini kami menginformasikan frekuensi TVRI Nasional terbaru Satelit Frekuensi Polaritas Symbol Rate Format Nama Channel Palapa D 3762 Horizontal 3500 Mpeg2

FREKUENSI CHANNEL UNIVERSITAS TERBUKA TV TERBARU

Image
FREKUENSI CHANNEL UNIVERSITAS TERBUKA TV TERBARU Universitas Terbuka merupakan Perguruan Tinggi di Indonesia yang membuka perkuliahan jarak jauh, bagi mereka yang tak sempat mengambil kuliah reguler / konvensional. Untuk membantu kegiatan pembelajaran di Universitas Terbuka disediakanlah berbagai macam bantuan mulai dari media Internet, Televisi, hingga Radio via RRI Khusus untuk Televisi, Universitas terbuka membuka kegiatan Tutorialnya dengan membuka Channel di Satelit Palapa D di kanal Universitas Terbuka TV. Di kanal ini ada berbagai macam tutorial untuk membantu memahami materi yang disampaikan di perkuliahan, sehingga menambah pemahaman mahasiswa tentang materi yang sedang disampaikan. Salah satu acara di Universitas Terbuka Channel Untuk menyaksikan Channel ini arahkan Parabola anda ke Satelit Palapa D dan gunakan Receiver MPEG4 untuk dapat menerimanya Berikut kami informasikan Frekuensi Universitas Terbuka TV Terbaru : Satelit F

DAFTAR LENGKAP FREKUENSI SATELIT TELKOM 1 TERBARU

Image
DAFTAR LENGKAP FREKUENSI SATELIT TELKOM 1 TERBARU Satelit Telkom 1 merupakan satelit yang menyiarkan TV Lokal khusus untuk daerah di Indonesia selain Satelit Palapa D. Satelit Telkom 1 memiliki slot frekuensi yang lebih sedikit dari satelit Palapa D. Satelit ini hanya mempunyai satu gelombang untuk menyiarkan informasinya, yaitu gelombang C-Band. Satelit ini sempat dihuni oleh Paytv Transvision (dulunya Telkomvision) selama beberapa tahun, namun kini Transvision mengalihkan Frekuensinya ke Satelit Measat 3a dengan fokus di jalur Ku Band. Satelit Telkom 1 dihuni oleh beberapa channel lokal seperti Trans 7, Trans TV, ANTV, NET, CNN Indonesia dsb. Tersiar kabar bahwa Satelit Telkom 1 akan habis masa aktifnya dan digantikan oleh Satelit Lain. Satelit Telkom 1 mengorbit di 108.2°E bersama dengan Satelit SES7 dan NSS 12. Untuk mendapatkan satelit ini biasanya para teknisi mengkawinkannya dengan satelit Palapa D untuk mendapatkan siaran yang lebih banyak. Berikut kami

DAFTAR LENGKAP FREKUENSI SATELIT PALAPA D TERBARU

Image
DAFTAR LENGKAP FREKUENSI SATELIT PALAPA D Satelit Palapa D merupakan satelit yang melayani komunikasi di Indonesia, Pada tahun 2013 Satelit Palapa D berhasil mengorbit di orbit 113° E untuk menggantikan satelit Palapa C2 yang telah habis kontraknya. Satelit Palapa D merupakan kepemilikan dari PT.Indosat. Satelit Palapa D menyediakan slot untuk Channel televisi dan terbagi menjadi 2 slot yaitu C-Band dan Ku-band.  Khusus untuk Frekuensi C-Band, Jangkauan (Beam) satelitnya terbagi menjadi 2 yaitu Polaritas Horizontal untuk mencakup Indonesia, Asia Timur, Hingga Asia Barat. Sedangkan polaritas Vertikal hanya mencakup ASEAN atau Asia Tenggara saja. Ada beberapa Paytv yang menyewa slotnya di Satelit Palapa D, seperti Orange TV (C-Band & Ku-Band). Topas TV (C-Band), Skynindo (C-Band), Matrix Garuda (C-Band) dan K-Vision (C-Band) sehingga bagi anda yang sudah mempunyai parabola C-Band hanya tinggal membeli Receiver pay tv yang saya sebutkan diatas apabila ingin berlan

CHANNEL YANG MENYIARKAN BUNDESLIGA

Image
CHANNEL YANG MENYIARKAN BUNDESLIGA Bundesliga atau Liga Jerman belakangan ini kembali menarik para peminat dikarenakan kejutan yang dilakukan oleh tim - tim di liga tersebut. Mulai dari Hoffenheim yang belum terkalahkan, Bayern Munchen yang dilatih Carlo Ancelotti, Borussia Dortmund yang belanja besar - besaran hingga kejutan Tim Promosi RB Leipzig yang sempat memuncaki Klasemen sementara yang biasanya dihuni oleh Bayern dan Dortmund. Keseruan ini dapat anda saksikan melalui channel PPTV HD dan Sport 24 HD. untuk pelanggan Paytv bisa menyaksikannya di Channel Foxsport 1. 2 dan 3 Sayangnya TV Lokal di Indonesia tak satupun yang ikut menyiarkan Bundesliga, padahal Bundesliga kini menjadi Liga terbaik Nomor 2 di Eropa setelah Liga Spanyol. Baca juga Bisskey PPTV HD & SD Berikut kami Informasikan Channel yang menyiarkan Bundesliga SATELIT NAMA CHANNEL FREKUENSI POLARITAS SYMBOL RATE ACAKAN FORMAT THAICOM 5

FREKUENSI CTN, MYTV dan CNC TERBARU

Image
FREKUENSI CTN, MYTV dan CNC TERBARU CTN, MYTV dan CNC merupakan stasiun TV yang berasal dari Kamboja, channel ini menyiarkan berbagai acara hiburan dari kamboja. Channel ini menjadi incaran maniak sepakbola karena menyiarkan acara sepakbola seperti English Premier League atau Liga Inggris , UEFA Champions League atau Liga Champions Eropa dan Europa League. Channel ini mengudara di Satelit Apstar 6 secara FTA (tidak diacak) dan berformat mpeg2. Channel ini bisa menjadi alternatif bagi anda yang masih mempunyai receiver mpeg2 yang belum support bisskey. Sayangnya komentator sepakbola masih menggunakan bahasa lokal, namun bukanlah masalah bagi anda yang benar - benar pecinta sepakbola. Berikut kami Informasikan Frekuensi CTN, MYTV dan CNC Terbaru

CHANNEL YANG MENYIARKAN LA LIGA SPANYOL

Image
CHANNEL YANG MENYIARKAN LA LIGA SPANYOL La Liga yang belakangan ini mendominasi kompetisi eropa semakin membuat penonton penasaran. Dua klub besar seperti Real Madrid dan Barcelona diprediksi akan saling adu sikut dalam perebutan juara liga, belum lagi kejutan yang kerap datang dari tim kuda hitam seperti Atletico Madrid, Sevilla, Villarreal dan Athletic Bilbao. Kompetisi musim ini diprediksi akan berjalan dengan menarik dengan Real Madrid yang menarik kembali Alvaro Morata dari Juventus, Barcelona yang mendatangkan Paco Alcacer, Atletico Madrid yang memboyong Kevin Gameiro, Sevilla yang jor - joran membeli pemain bintang seperti Paulo Ganso dan Villarreal yang mendatangkan si anak hilang Alexandre Pato. Dengan nama baru, La Liga Santander (dulunya Liga BBVA) juga hadir dengan tampilan yang lebih fresh. Oleh karena itu kami akan menginformasikan Channel yang menyiarkan La Liga Spanyol : Demikianlah Informasi yang dapat kami sampaikan, Terima

BISS KEY PPTV HD & SD

Image
BISSKEY PPTV HD & SD PPTV merupakan stasiun TV dari Thailand yang menyiarkan berbagai macam Liga  - Liga Top Eropa mulai dari Liga Inggris (EPL), Liga Spanyol, Liga Italia (Serie A), Liga Jerman (Bundesliga), Liga Champions Eropa, Europa League sampai Piala Dunia Antar Klub. Untuk menyaksikan Channel ini anda harus mengarahkan parabola anda ke satelit Thaicom 5/6 yang terletak di orbit 78.5'E. Receiver anda harus Support Bisskey untuk menyaksikan channel tersebut Saat menyiarkan Liga Spanyol Saat Menyiarkan Liga Inggris Saat Menyiarkan Serie A Berikut Biss Key PPTV HD dan PPTV SD PPTV HD Satelit: Thaicom 5 (78,5 BT) 4080 H 30000 (C Band) Mpeg4/Hd/Biss Sid: 0036 / 0024 22 44 66 CC 66 44 22 CC Beam = seluruh Indonesia . PPTV SD Satelit: Thaicom 5 (78,5 BT) 3920 H 30000 (C Band) Mpeg2/Biss Sid: 0618 / 026a 32 FF 9E CF A7 11 4A 02 Beam = seluruh Indonesia Demikianlah Informasi yang dapat kami sampaikan :)

CHANNEL YANG MENYIARKAN LIGA INGGRIS

Image
CHANNEL YANG MENYIARKAN LIGA INGGRIS English Premier League atau Liga Inggris mendatangkan pelatih - pelatih ternama untuk meningkatkan Prestasi dan Popularitasnya baik di tingkat domestik maupun internasional. Pelatih kenamaan seperti Pep Guardiola, Antonio Conte, Jurgen Klopp kini mencoba peruntungannya di tanah britania raya Leicester City yang musim kemarin mengukir cerita indah dengan menjuarai Liga Inggris membuat klub - klub besar di EPL melakukan jor - joran di bursa transfer. Manchester United merekrut 3 bintang Liga top Eropa seperti Zlatan Ibrahimovic, Henrikh Mkhitaryan hingga Pemain yang memecahkan rekor bursa transfer yaitu Paul Pogba. Sementara Manchester City melakukan perombakan skuad dengan mendatangkan Ilkay Gundogan, Gabriel Jesus dan Claudio Bravo. Liverpool tak mau ketinggalan dengan merekrut Sadio Mane dan Georgio Wijnaldum. Begitupun dengan Arsenal yang merekrut Lucas Perez dan Tottenham Hotspurs yang merekrut Top Skor Eredivisie Vincent Janssen.

FREKUENSI MNC TV, RCTI, GLOBAL TV, INEWS TV TERBARU

Image
Mnc Media mempunyai beberapa televisi seperti RCTI, MNC TV, GLOBAL TV dan Inews Tv. Keempat televisi diatas berfokus untuk memberikan informasi dan hiburan ke masyarakat. RCTI merupakan televisi swasta pertama yang mengudara di Indonesia, pada awal tahun 90an channel RCTI disaksikan melalui dekoder khusus, seiring berjalannya waktu. Rcti dapat disaksikan melalui berbagai media visual. Rcti mempunyai beberapa acara unggulan seperti Seputar Indonesia, Hafidz Indonesia, Sinema Elektronik pilihan, Film - Film Box Office hingga acara anak-anak di akhir pekan MNCTV pun memiliki sejarah dalam dunia pertelevisian di Indonesia, dulu MNCTV sering kali dikenal dengan nama TPI (Televisi Pendidikan Indonesia) namun kini TPI telah diakuisisi oleh Hary Tanoe menjadi MNCTV. Mnctv banyak menyiarkan acara yang menarik seperti Upin dan Ipin, Benteng Takeshi, Boboiboy hingga sinetron. Global Tv yang muncul awal tahun 2000an yang pada awalnya berafiliasi dengan MTV Indonesia. Kini global tv juga me